Rabu, 16 November 2022

Komik Bahasa Indonesia Lengkap

Komik Bahasa Indonesia Lengkap


Tidak hanya novel atau film, tetapi komik yang dibuat dengan berbagai genre, mulai dari aksi, fantasy, komedi, dan romantis. Masing-masing dari mereka mempunyai keunikan tersendiri, misal action yang memberikan kesan menegangkan hingga komedi untuk menghibur diri.

Genre Komik Bahasa Indonesia Lengkap

Ada banyak genre yang bisa Anda temukan ketika membaca komik, mulai dari aksi, komedi, hingga romantis. Berikut ini adalah penjelasan selengkapnya, antara lain:

1.     Genre Aksi

Action atau aksi adalah genre dalam komik yang bercerita tentang suatu masalah dan menimbulkan rasa semangat ketika membacanya. Secara umum, komik bergenre aksi mempunyai adegan pertempuran atau perkelahian yang lebih banyak dimunculkan dibandingkan balon dialog.

Beberapa contoh komik aksi yang paling terkanal di diminati oleh banyak orang adalah One Piece, Naruto Shippuden, Bleach, dan lain sebagainya.

2.     Genre Fantasy

Komik bergenre fantasy digambarkan dengan lingkungan dan suasana yang memesona, indah, bagaikan mimpi. Alur ceritanya sangat menarik dengan latar belakang yang seolah tidak ada di dunia nyata.

Oleh karena itu, pembaca genre ini menjadi orang yang sangat kreatif dalam berimajinasi. Beberapa contoh komik fantasy yang paling terkenal adalah Sailor Moon, Yona of the Dawn, Fullmetal Alchemist, hingga Full Moon O Sagashite. Anda bisa membaca komik fantasy ini di Sikomik.

3.     Genre Comedy

Komik genre komedi bisa menjadi pilihan ketika Anda butuh hiburan dan sedang merasa ingin tertawa atau lelah dengan berbagai masalah hidup. Tingkah laku atau ucapan tokoh yang digambarkan dalam genre ini bisa membuat Anda tertawa hingga puas.

Beberapa contoh judul komik genre komedi yang disenangi oleh banyak orang adalah Kobo-Chan, Crayon Shinchan, dan lain sebagainya.

4.     Genre Romantis

Terakhir adalah komik genre romantis yang bercerita tentang kisah ramansa, cinta, dan momen manis. Pembaca komik ini cenderung menjadi lebih berperasaan. Tidak jarang pula jika mereka sering berharap ingin mempunyai kisah cinta, seperti yang tergambar dalam komik.

Contoh komik genre romantis, yaitu  Skip Beat!, ReLIFE, Ouran Koukou Host Club, True Beauty, dan masih banyak lagi.

Setelah membaca artikel mengenai genre komik, jadi mana yang menjadi favorit Anda? Apakah itu aksi, komedi, atau romantis?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar